Category
Tips & Trik

Tips & Trik

5 Tips Mendesain Mushola Minimalis di dalam Rumah

Mushola menjadi salah satu ruang yang wajib ada dalam sebuah rumah modern yang islami. Mushola menjadi tempat untuk mengingat Sang Pencipta setiap saat. Sebuah mushola dalam rumah juga menjadi tempat untuk melepaskan semua beban dunia dan memasrahkan segalanya padaNya. Untuk itu, keberadaan mushola dalam rumah menjadi suatu keharusan. Dalam hunian minimalis, desain mushola minimalis dapat […]

Ingin Interior Rumah Anda Bergaya Islami? Gunakan 7 Elemen Ini

Interior rumah umumnya menggambarkan kepribadian atau selera penghuninya. Nah, di Indonesia yang kebanyakan penduduknya beragama Islam, banyak rumah yang mengadaptasi konsep atau gaya Islami. Tidak hanya dari aspek religius saja, tapi rumah bergaya Islami juga memiliki estetikanya sendiri sehingga cukup banyak diminati. Anda tertarik mendekorasi interior rumah supaya bergaya Islami? Kalau ya, yuk simak artikel […]

10 Ciri-Ciri Rumah Islami yang Dapat Mengundang Keberkahan

Saat ini, konsep rumah islami banyak dibangun oleh para developer di Indonesia. Alasannya karena peminat jenis hunian ini terbilang cukup besar. Sesuai namanya, rumah islami adalah tipe hunian yang menanamkan nilai-nilai islam di dalamnya. Nilai-nilai tersebut diaplikasikan pada berbagai sektor, mulai dari desain, konsep kawasan, hingga transaksi jual-belinya. Banyak masyarakat yang meyakini bahwa tinggal di […]

5 Tips Pilih Desain Interior Rumah yang Tepat

Memiliki rumah sendiri di rumah tentunya menjadi hal yang sangat idamkan oleh banyak orang, apalagi jika nuansa interiornya sesuai dengan keinginan. Namun, ternyata memilih desain interior sendiri untuk rumah tidak semudah seperti yang dibayangkan karena ada banyak sekali hal-hal yang perlu di perhatikan agar rumah tetap nyaman dan indah untuk ditempati.Ada banyak orang yang mungkin […]